Ingin Banjir Pahala Selama Puasa? Simak Tiga Amalan Pokok Bulan Ramadhan

Ketika datang bulan Ramadhan, umat muslim akan berlomba lomba untuk mendapatkan banyak pahala, pada bulan Ramadhan pahala akan dilipat gandakan. Maka dari itu dengan mengerjakan amalan sunnah dapat membantu umat muslim untuk menyempurnakan ibadahnya pada bulan Ramadhan.

Putri Ramadhanti
Selasa, 21 Maret 2023 | 21:33 WIB
Ingin Banjir Pahala Selama Puasa? Simak Tiga Amalan Pokok Bulan Ramadhan
Ustad adi hidayat menjelaskan pahala selama bulan Ramadhan. (Youtube Adi Hidayat Official [Tangkapan Layar])

SuaraSoreang.id - Bulan Ramadhan, merupakan bulan khusus bagi umat muslim, dimana bulan ini seluruh umat muslim akan melaksanakan ibadah puasa dan bisa melaksanakan lebih banyak lagi ibadah, karena pada bulan ini seluruh pahala akan dilipat gandakan.

Dalam kajian Ustadz Adi Hidayat, ada tiga amalan pokok yang bisa dilakukan orang yang berpuasa agar pahalanya terus mengalir selama puasa.

Masalahnya, apakah setiap orang yang berpuasa bertakwa? Tentu tidak, maka dari itu amalan ini bertujuan untuk menyempurnakan ibadah puasa umat muslim, lalu Ustadz Adi juga menambahkan jika harapan itu tidak mungkin bisa dicapai tanpa keseriusan.

Tidak semua orang puasa akan mendapatkan kenaikan takwa kecuali orang yang sungguh-sungguh dalam menjalankan ibadah puasa. Karena itu, nabi memberikan amalan utama, yang dikuatkan oleh nabi kepada sahabat sebelum tiba Ramadhan dan sampai sekarang menjadi kurikulum Ramadan nabi.

Baca Juga:Nyepi Bertepatan dengan Ramadhan, Begini Aturan Pemerintah Kota Bali

“Jadi kalau ibu-bapak ingin mengeluarkan kurikulum ramadan nabi, nanti bikin agenda saat ramadhan biar ga pusing, bikin rencana untuk khatam quran juga" ucap Ustad Adi Hidayat dalam tausiahnya, dilansir dari Youtube UAH pada selasa (21/3/23). 

Berikut adalah beberapa amalan yang dapat Anda lakukan guna memuliakan bulan ini menurut keterangan Ustadz Adi Hidayat.

Pertama, meningkatkan sholat, hendaknya melaksanakan shalat rawatib untuk menentukan atau menambah kekhusyuan dalam ibadah puasa.

“Siapa yang shalat 12 rakaat yang mengiringi shalat fardhu siang dan malam, maka akan dibangunkan rumah disurga. Maka istiqomahkan sholat rawatib sampai meninggal” ucap Ustad Adi Hidayat dalam tausiahnya, dilansir dari Youtube UAH pada selasa (21/3/23).

2 rakaat sebelum subuh, 4 rakaat sebelum dzuhur, 4 rakaat sesudah dzuhur, 2 rakaat sesudah maghrib dan 2 rakaat setelah isya. Lalu laksanakan dhuha, awal dhuha disebut suruk, pertengahan dhuha dan akhir dhuha. semua sholat dhuha memiliki keutamaan masing-masing. 

Baca Juga:Tambah Afdol! Simak Niat Puasa Ramadhan Sebulan Penuh

Keutamaan melaksanakan sholat awal dhuha, dapat mengganti seluruh dzikir yang ada dalam tubuh kita. Sedangkan waktu pertengahan dhuha, bisa menghambat atau menghentikan suatu musibah umum. Dan akhir dhuha, bisa mempermudah datangnya rezeki dengan izin Allah ketika ikhtiar. Ditambah dengan tahajud dan ditutup dengan witir kedua, banyak berinteraksi dengan Al-quran, yaitu qira'ah.

Jika ingin khatam, bagi menjadi 1 juz perhari atau dengan cara mudah lagi, bisa membaca Al-quran sebanyak 14 ayat sesudah dan sebelum shalat. Insya Allah selesai Ramadhan bisa khatam quran. Selama ngaji, rahmat Allah membentang, doa akan cepat di kabul dan istighfar akan diampuni, lalu diberikan ketenangan dalam jiwa. Jika ingin tenang dalam rumah tangga maka isi dengan ngaji.

Amalan yang terakhir adalah infaq, hadis nya dari Ibnu Abbas dan Ibnu Abbas Radhiyallahu Anhuma mengatakan, orang yang sangat luar biasa dermawan dan lembut dan bertambah dermawan lagi ketika Ramadhan tiba, maka perbanyaklah berinfaq di waktu Ramadhan. (*M-Candra) 

Sumber: Youtube/ Adi Hidayat Official

Berita

Terkini

Inara Rusli kembali disoroti akibat adanya isu perjodohan. Usai berpisah dengan Virgoun, Inara akan dijodohkan oleh sang ibunda dengan pria lain.

Hiburan | 21:03 WIB

Inara Rusli membeberkan kesibukannya sehari-hari usai berpisah dengan Virgoun. Inara mengaku bahwa kerja dengan produktif bisa membantunya move on dari masalah rumah tangganya itu.

Hiburan | 20:01 WIB

Inara Rusli mengungkapkan kondisi anaknya yang disebut mampu berpikiran dewasa sebelum waktunya. Hal tersebut dialami oleh Starla selaku putri pertama dari Inara dan Virgoun. Pasalnya Starla sudah terbiasa dengan kesibukan orang tuanya itu.

Hiburan | 19:01 WIB

Andi Annisa berfoto mersa bareng seorang pria ditengah tudingan jadi wanita idaman lain rumah tangga Fandy Christian dan Dahlia Poland.

Hiburan | 19:01 WIB

Henhen Herdiana resmi bergabung dengan Dewa United? Simak selengkapnya!

Persib | 18:16 WIB

Bek Persib Bandung, Daisuke Sato dilepas, Kenapa?

Persib | 18:02 WIB

Jessica Iskandar atau kerap disapa Jedar mengaku ingin memiliki anak ketiga usai melahirkan anak keduanya beberapa waktu lalu. Jedar sendiri sempat berkeinginan untuk memiliki anak perempuan di waktu mendatang.

Hiburan | 18:02 WIB

Penampakan rumah yang disebut milik Arya Saloka dan tampak terbengkalai ramai jadi perbincangan warganet di media sosial.

Hiburan | 17:30 WIB

Inge Anugrah menyanggah tudingan adanya orang ketiga dalam hubungan rumah tangganya. Inge menyebut bahwa perselingkuhan bukanlah hal yang membuat rumah tangganya dengan Ari Wibowo hancur.

Hiburan | 17:02 WIB

Inara Rusli memberi tanggapan terkait dirinya yang ditawari posisi sebagai asisten pribadi pengacara Hotman Paris.

Hiburan | 17:01 WIB

Anies mengaku mendukung Mitch Evans karena merupakan pemenang dari Formula E Jakarta 2022 lalu.

Metropolitan | 18:04 WIB

Anies meyakini Jakpro dan panitia penyelenggara tahun 2024 bisa mengambil keputusan terbaik untuk ajang balap mobil listrik ke depannya.

Metropolitan | 17:50 WIB

Hal ini disampaikan Anies saat menghadiri hari pertama Formula E Jakarta 2023 di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC), Ancol, Jakarta Utara, Sabtu (3/6/2023).

Metropolitan | 14:25 WIB

Kepada awak media, eks Gubernur DKI ini mengaku tak diundang hadir ke ajang balap mobil listrik internasional itu.

Metropolitan | 13:39 WIB

Menurut informasi yang diperoleh Suara.com, Anies sengaja untuk membeli tiket guna menyaksikan balap mobil.

Metropolitan | 12:57 WIB

Nikita Mirzani tak segan membongkar sederet kenakalan Lolly, anak sulungnya.

Gosip | 00:05 WIB

Meski diselingkuhi, Natalie Portman kabarnya tidak ada niatan untuk bercerai.

Gosip | 23:40 WIB

Apa yang dikatakan Raffi Ahmad juga mendapat dukungan dari banyak pihak.

Gosip | 23:05 WIB

Inara Rusli masih sering teringat kebaikan Virgoun sehingga tak tega jika mantan suaminya dihujat banyak orang.

Gosip | 22:20 WIB

Nikita Mirzani maki-maki orang yang bantu dan berhubungan dengan anaknya, Lolly.

Gosip | 21:10 WIB
Tampilkan lebih banyak