Diluar Prediksi, Wapres RI KH. Ma'ruf Amin Ikut Komentari Laga Indonesia vs Argentina

Kedatangan timnas Argentina memicu antusias yang luar biasa dari pecinta sepak bola Indonesia.Tak terkecuali Wapres RI Ma'ruf Amin juga ikut mengomentari laga antara Indonesia vs Argetina tersebut.

Adera
Kamis, 01 Juni 2023 | 15:15 WIB
Diluar Prediksi, Wapres RI KH. Ma'ruf Amin Ikut Komentari Laga Indonesia vs Argentina
Wakil Presiden RI Maruf Amin (Suara.com)

SUARA SOREANG - Indonesia akan kedatangan tamu sang Juara Piala Dunia Qatar 2022, Argentina.

Argentina akan bertanda ke Indonesia dalam rangka tour Asia menghadapi Australia dan Indonesia.

Kedatangan timnas Argentina memicu antusias yang luar biasa dari pecinta sepak bola Indonesia.

Tak terkecuali Wapres RI Ma'ruf Amin juga ikut mengomentari laga antara Indonesia vs Argetina tersebut.

Baca Juga:Terungkap! Federasi Argentina Ungkap 3 Alasan Mereka Sudi Melawan Indonesia

Wakil Presiden Ma'ruf Amin berharap Timnas Indonesia tidak menelan kekalahan dengan skor besar saat menghadapi Argentina.

Saat laga uji coba FIFA Matchday di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, 19 Juni mendatang.

"Argentina kan juara dunia. Bisa mengimbangi permainannya, jangan tidak ada perlawanan, harus bisa melawan. Soal kalah itu soal lain, tetapi melawan, bagaimana itu bisa dilihat enak permainannya," kata Ma'ruf Amin.(*)

Sumber: instagram/soal.tmnas

Baca Juga:Dress Brokat Ini Bikin Ibu-ibu Nampak Gadis Belia Lagi, Wajib Dipahami

REKOMENDASI

BERITA TERKAIT

Berita

Terkini

Tampilkan lebih banyak